Pendampingan kelompok usaha perikanan tangkap dalam upaya meningkatkan harga jual hasil tangkapan nelayan di kecamatan koto xi tarusan kabupaten pesisir selatan provinsi sumatera barat
Oskar Putra - Personal Name
Text
Indonesia
2021
Jakarta : Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta
Kecamatan Koto XI Tarusan memiliki potensi perikanan yang mumpuni dalam bidang penangkapan. Untuk memanfaatkan potensii perikanan tersebut diperlukan pengembangan potensi Sumber Daya Manusia yang menjadi motor penggerak bagi aspek perikanan. SDM yang kuat dan berkualitas juga akan memberikan peran utama dalam melakukan usaha perikanan agar mampu berorientasi pada kesejahteraan, pembangunan nasional dan bersaing dalam pen-ingkatan produksi. Wilayah Kecamatan Koto XI Tarusan merupakan salah satu Kecamatan di Kabupaten Pesisir Selatan yang terletak pada 100º19'-100º34' BT dan 0º59’ - 1º17’ LS, dengan luas wilayah 425,63 Km², dan dihuni 48.555 jiwa. Kecamatan Koto XI Tarusan memiliki 23 nagari, Nagari Sungai Pinang adalah salah satu nagari yang terdapat di kecamatan tersebut. Nagari Sungai Pinang merupakan nagari yang memiliki potensi di bidang perikanan tangkap dengan produksi 39.440 Ton/tahun. Terdapat 1.351 Jiwa total penduduk di Nagari Sungai Pinang 158 orang Rumah Tangga Perikanan (RTP) Terdiri dari satu Kelompok Usaha Bersama (KUB) yang aktif dan selebihnya lagi merupkan kelompok yang tidak aktif dan ada yang masih berstatus non kelompok perikanan,
Detail Information
Bagian
Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Oskar Putra
Pengarang
Oskar Putra - Personal Name
Edisi
Print
No. Panggil
639.31(047.31) PUT p
Subyek
Perikanan KIPA 2021 meningkatkan harga jual kabupaten pesisir
Klasifikasi
639.31(047.31)
Judul Seri
GMD
Text
Bahasa
Indonesia
Penerbit
Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta
Tahun Terbit
2021
Tempat Terbit
Jakarta
Deskripsi Fisik
vi + 72 hlm; 30 x 21 cm
Info Detil Spesifik
Citation
APA Style
. (2021).Pendampingan kelompok usaha perikanan tangkap dalam upaya meningkatkan harga jual hasil tangkapan nelayan di kecamatan koto xi tarusan kabupaten pesisir selatan provinsi sumatera barat (Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta
Chicago Style
.Pendampingan kelompok usaha perikanan tangkap dalam upaya meningkatkan harga jual hasil tangkapan nelayan di kecamatan koto xi tarusan kabupaten pesisir selatan provinsi sumatera barat (Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text
MLA Style
.Pendampingan kelompok usaha perikanan tangkap dalam upaya meningkatkan harga jual hasil tangkapan nelayan di kecamatan koto xi tarusan kabupaten pesisir selatan provinsi sumatera barat (Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text
Turabian Style
.Pendampingan kelompok usaha perikanan tangkap dalam upaya meningkatkan harga jual hasil tangkapan nelayan di kecamatan koto xi tarusan kabupaten pesisir selatan provinsi sumatera barat (Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text