Detail Cantuman

Pengembangan usaha budidaya ikan nila (oreochromis niloticus) dengan inovasi teknologi pakan tambahan azolla di kecamatan simpang katis kabupaten bangka tengah provinsi bangka belitung

Pengembangan usaha budidaya ikan nila (oreochromis niloticus) dengan inovasi teknologi pakan tambahan azolla di kecamatan simpang katis kabupaten bangka tengah provinsi bangka belitung


Kecamatan Simpangkatis merupakan salah satu Kecamatan dari 6 (enam) kecamatan yang ada di Kabupaten Bangka Tengah Provinsi ke Pulauan Bangka Belitung, dengan luas wilayah 24.331,314 ha, jenis tanah podsolik merah kekuningan dan Tanah aluvial, yang terdapat di dataran rendah di aliran sungai, pasang surut, rawa-rawa yang dapat dikembangkan perikanan air tawar, tambak dan lain-lain. Kecamatan Simpang Katis terdiri dari 10 desa dengan jumlah penduduk 24.956 jiwa, sedangkan potensi perikanan di Kecamatan Simpang Katis tersebar pada 5 Desa dengan jumlah RTP sebanyak 120 orang hingga saat ini telah tercatat 8 kelompok dengan segmen perikanan budidaya dan komoditas yang beragam, salah satu komoditas yang paling banyak diusahakan yaitu ikan nila dengan segmen kegiatan usaha pembesaran.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Minarni
Pengarang Minarni - Personal Name
Edisi Print
No. Panggil 639.31(047.31) MIN p
Subyek Perikanan
KIPA 2021
inovasi teknologi pakan tambahan azolla
kabupaten bangka tengah
Klasifikasi 639.31(047.31)
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta
Tahun Terbit 2021
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik iv + 103 hlm; 30 x 21 cm
Info Detil Spesifik


Citation

. (2021).Pengembangan usaha budidaya ikan nila (oreochromis niloticus) dengan inovasi teknologi pakan tambahan azolla di kecamatan simpang katis kabupaten bangka tengah provinsi bangka belitung(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta

.Pengembangan usaha budidaya ikan nila (oreochromis niloticus) dengan inovasi teknologi pakan tambahan azolla di kecamatan simpang katis kabupaten bangka tengah provinsi bangka belitung(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text

.Pengembangan usaha budidaya ikan nila (oreochromis niloticus) dengan inovasi teknologi pakan tambahan azolla di kecamatan simpang katis kabupaten bangka tengah provinsi bangka belitung(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text

.Pengembangan usaha budidaya ikan nila (oreochromis niloticus) dengan inovasi teknologi pakan tambahan azolla di kecamatan simpang katis kabupaten bangka tengah provinsi bangka belitung(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text