Kaji terap teknologi sistem apartemen pada kultur cacing sutra (tubifex sp) melalui kegiatan penyuluhan di kecamatan cijeruk kabupaten bogor provinsi jawa barat
Hernanda Adam Gusti - Personal Name
Text
Indonesia
2021
Jakarta : Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta
Dilihat dari sudut geografis, daerah Kabupaten Bogor khusunya wilayah Kecamatan Cijeruk cukup menguntungkan karena keadaan iklim dan letaknya yang memungkinkan terciptanya kedudukan, peranan dan hubungan yang baik dan strategis dengan daerah-daerah lain. Sektor Perikanan di Kabupaten Bogor saat ini merupakan sektor pertumbuhan yang masih cukup besar, hal ini dapat dilihat dari ketersediaan sumberdaya air, lahan/tanah yang luas serta adanya permintaan pasar terhadap komoditas perikanan baik pasar lokal maupun ekspor. Sehingga sektor perikanan akan lebih berperan dalam menunjang keberhasilan pembangunan terutama di Kabupaten Bogor.
Detail Information
Citation
APA Style
. (2021).Kaji terap teknologi sistem apartemen pada kultur cacing sutra (tubifex sp) melalui kegiatan penyuluhan di kecamatan cijeruk kabupaten bogor provinsi jawa barat (Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta
Chicago Style
.Kaji terap teknologi sistem apartemen pada kultur cacing sutra (tubifex sp) melalui kegiatan penyuluhan di kecamatan cijeruk kabupaten bogor provinsi jawa barat (Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text
MLA Style
.Kaji terap teknologi sistem apartemen pada kultur cacing sutra (tubifex sp) melalui kegiatan penyuluhan di kecamatan cijeruk kabupaten bogor provinsi jawa barat (Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text
Turabian Style
.Kaji terap teknologi sistem apartemen pada kultur cacing sutra (tubifex sp) melalui kegiatan penyuluhan di kecamatan cijeruk kabupaten bogor provinsi jawa barat (Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text