Detail Cantuman

Pendampingan kelompok usaha dalam meningkatkan hasil tangkap nelayan diatas kapal dengan menggunakan fish finder di kecamatan tanjungpinang kota kabupaten tanjungpinang provinsi kepulauan riau

Pendampingan kelompok usaha dalam meningkatkan hasil tangkap nelayan diatas kapal dengan menggunakan fish finder di kecamatan tanjungpinang kota kabupaten tanjungpinang provinsi kepulauan riau


Kecamatan Tanjungpinang kota merupakan salah satu kecamatan yang ada di wilayah kota Tanjungpinang yang memiliki potensi perikanan baik di bidang budidaya, pengolahan, dan penangkapan ikan oleh nelayan. Menurut data olahan yang diperoleh dari data dinas dan penyuluhan, jumlah RTP (Rumah Tangga Perikanan) yang ada di Kecamatan Tanjungpinang Kota sebanyak 323 RTP. Berdasarkan data praktik Lapangan II yang telah dilaksanakan sebelumnya di wilayah ini penangkapan ikan masih menggunakan metode tradisional. Lokasi penangkapan ikan oleh nelayan cenderung tidak tepat karena umumnya hanya mengandalkan tanda-tanda alam, perasaan, dan faktor keberuntungan. Bahkan tidak jarang pula saat menurunkan alat tangkap (seperti jaring, pancing, dll), hasil tangkapan tidak maksimal dan jauh dari harapan sehingga pendapatan nelayan menjadi berkurang. Salah satu alat bantu yang dapat dipergunakan oleh nelayan guna menentukan lokasi penangkapan ikan agar efektif dan efisien adalah fishfinder. Fishfinder adalah teknologi untuk mendeteksi objek bawah air yang bekerja berdasarkan prinsip suara (akustik). Menurut (Bhagya, Raya, & Prakarsa, 2016) Fish finder (pencari ikan) adalah alat dengan frekuensi tinggi yang digunakan untuk mencari kumpulan ikan. Penggunaan teknologi akustik bawah air (underwater acoustic) di Indonesia khususnya fish finder belum banyak diterapkan terutama oleh nelayan dalam membantu mendeteksi keberadaan ikan (Hariyanto, Baskoro, Haluan, & Iskandar, 2008). Sehingga nelayan dapat menentukan apakah jala akan diturunkan atau tidak (Tampubolon & Rahanra, 2017).


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Hasrul Fajri
Pengarang Hasrul Fajri - Personal Name
Edisi Print
No. Panggil 639.31(047.31) FAJ p
Subyek Perikanan
KIPA 2021
Fish Finder
kabupaten tanjungpinang
Klasifikasi 639.31(047.31)
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta
Tahun Terbit 2021
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik ix + 48 hlm; 30 x 21 cm
Info Detil Spesifik


Citation

. (2021).Pendampingan kelompok usaha dalam meningkatkan hasil tangkap nelayan diatas kapal dengan menggunakan fish finder di kecamatan tanjungpinang kota kabupaten tanjungpinang provinsi kepulauan riau(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta

.Pendampingan kelompok usaha dalam meningkatkan hasil tangkap nelayan diatas kapal dengan menggunakan fish finder di kecamatan tanjungpinang kota kabupaten tanjungpinang provinsi kepulauan riau(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text

.Pendampingan kelompok usaha dalam meningkatkan hasil tangkap nelayan diatas kapal dengan menggunakan fish finder di kecamatan tanjungpinang kota kabupaten tanjungpinang provinsi kepulauan riau(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text

.Pendampingan kelompok usaha dalam meningkatkan hasil tangkap nelayan diatas kapal dengan menggunakan fish finder di kecamatan tanjungpinang kota kabupaten tanjungpinang provinsi kepulauan riau(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text