Detail Cantuman

Pendampingan usaha untuk meningkatkan hasil tangkapan melalui alat bantu fish finder di kecamatan moti kota ternate provinsi maluku utara

Pendampingan usaha untuk meningkatkan hasil tangkapan melalui alat bantu fish finder di kecamatan moti kota ternate provinsi maluku utara


Kecamatan Moti adalah salah satu pulau yang berada di Provinsi Maluku Utara. Secara geografis Kecamatan Moti membentang pada koordinat 127,38 – 127,44 derajat bujur timur dan 0,43 -0,48 derajat lintang utara. Kecamatan Moti ini memiliki luas wilayah kecamatan Moti 24,60 Km2. Dengan jumlah kelurahan sebanyak 6 kelurahan dengan jumlah penduduk sekitar 5.138 jiwa yang ada di Kecamatan Moti. Kecamatan Moti merupakan bagian wilayah pesisir yang memiliki potensi perikanan yang bergerak dibidang perikanan tangkap. Komoditas utama hasil tangkapan para nelayan yaitu ikan pelagis seperti Ikan Tongkol. Jumlah hasil tangkapan nelayan rata-rata sebanyak 20kg/Trip one day fishing. Hasil Identifikasi permasalahan ditemukan beberapa permasalahan yang dihadapi oleh nelayan diantaranya Kurangnya penanganan hasil tangkapan dengan baik. Selain itu Nelayan di Moti sangat mengandalakan Rumpon sebagai tempat penangkapan ikan, jadi apabila ikan yang berada di Rumpon sudah di ambil atau di tangkap oleh pemilik rumpon maka hasil tangkapan nelayan akan menurun.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Abdulmulk Kasman
Pengarang Abdulmulk Kasman - Personal Name
Edisi Print
No. Panggil 639.31(047.31) KAS p
Subyek Perikanan
KIPA 2021
Fish Finder
Ternate
Klasifikasi 639.31(047.31)
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta
Tahun Terbit 2021
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik vii + 57 hlm; 30 x 21 cm
Info Detil Spesifik


Citation

. (2021).Pendampingan usaha untuk meningkatkan hasil tangkapan melalui alat bantu fish finder di kecamatan moti kota ternate provinsi maluku utara(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta

.Pendampingan usaha untuk meningkatkan hasil tangkapan melalui alat bantu fish finder di kecamatan moti kota ternate provinsi maluku utara(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text

.Pendampingan usaha untuk meningkatkan hasil tangkapan melalui alat bantu fish finder di kecamatan moti kota ternate provinsi maluku utara(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text

.Pendampingan usaha untuk meningkatkan hasil tangkapan melalui alat bantu fish finder di kecamatan moti kota ternate provinsi maluku utara(Print).Jakarta:Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta,2021.Text