Detail Cantuman

Kelimpahan bakteri pada media budidaya ikan tawes (puntius javanicus) dengan sistem akuaponik dengan perbedaan jumlah tanaman kangkung : bacterial abundance in tawes (puntius javanicus) culture media using aquaponic system with differences kangkung plant

Kelimpahan bakteri pada media budidaya ikan tawes (puntius javanicus) dengan sistem akuaponik dengan perbedaan jumlah tanaman kangkung : bacterial abundance in tawes (puntius javanicus) culture media using aquaponic system with differences kangkung plant


ABSTRAK
Akuaponik merupakan sistem berkelanjutan yang mengombinasikan akuakultur dan hidroponik dalam lingkungan yang bersifat simbiotik. Akuaponik terdiri atas dua komponen penting, yaitu bagian hidroponik tempat tanaman tumbuh dan bagian akuakultur tempat ikan dipelihara. Pada kegiatan ini sistem hidroponik berperan sebagai filter bagi lingkungan ikan. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan mengetahui total kelimpahan bakteri pada budidaya ikan tawes (Puntius javanicus) dengan sistem akuaponik. Metode yang digunakan adalah metode eksperimental dengan 4 perlakuan yaitu: A (30 tanaman), B (40 tanaman), C (50 tanaman), Kontrol (tanpa tanaman) dan 3 kali ulangan. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Budidaya Ikan Divisi Reproduksi Ikan, Laboratorium Budidaya Ikan Divisi Parasit dan Kesehatan Ikan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya, Malang dan Balai Budidaya Air Payau Bangil pada tanggal 22 Mei-19 Juni 2017. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu pertambahan total koloni bakteri tertinggi pada perlakuan C dengan jumlah tanaman 50 tanaman dengan rerata pertambahan total koloni bakteri sebesar 480 x 107 CFU ml-1. Hasil identifikasi bakteri yang didapatkan yaitu: Bacillus sp., Staphylococcus sp., Micrococcus sp., dan Serrata sp.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Sri Andayani
Pengarang Sri Andayani - Personal Name
Ellana Sanoesi - Personal Name
Arif Iman - Personal Name
M. Akbar - Personal Name
Handoko Ki Hanis - Personal Name
Edisi Publish
No. Panggil 639.2.068 AND p
Subyek Perikanan
Prosiding
Semnas PP II
Semnas 2019
ikan tawes
Klasifikasi 639.2.068
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Lentera Mina
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit Bogor
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

. (2019).Kelimpahan bakteri pada media budidaya ikan tawes (puntius javanicus) dengan sistem akuaponik dengan perbedaan jumlah tanaman kangkung : bacterial abundance in tawes (puntius javanicus) culture media using aquaponic system with differences kangkung plant(Publish).Bogor:Lentera Mina

.Kelimpahan bakteri pada media budidaya ikan tawes (puntius javanicus) dengan sistem akuaponik dengan perbedaan jumlah tanaman kangkung : bacterial abundance in tawes (puntius javanicus) culture media using aquaponic system with differences kangkung plant(Publish).Bogor:Lentera Mina,2019.Text

.Kelimpahan bakteri pada media budidaya ikan tawes (puntius javanicus) dengan sistem akuaponik dengan perbedaan jumlah tanaman kangkung : bacterial abundance in tawes (puntius javanicus) culture media using aquaponic system with differences kangkung plant(Publish).Bogor:Lentera Mina,2019.Text

.Kelimpahan bakteri pada media budidaya ikan tawes (puntius javanicus) dengan sistem akuaponik dengan perbedaan jumlah tanaman kangkung : bacterial abundance in tawes (puntius javanicus) culture media using aquaponic system with differences kangkung plant(Publish).Bogor:Lentera Mina,2019.Text